Rekomendasi Model Rambut Panjang Wanita

Model rambut panjang wanita saat ini sedang hits dan tren. Tak heran jika banyak dari sebagian wanita yang sedang memarkan rambut panjangnya ketika selesai perawatan. Namun tahukah anda bahwa banyak sekali rekomendasi model rambut panjang yang bisa anda pilih saat ini, diantaranya adalah sebagai berikut :

Apa Saja Rekomendasi Model Rambut Panjang Wanita ?

 

Jelly Perm

Salah satu rekomendasi model rambut panjang wanita yang bisa anda pilih adalah jelly prem. Jelly perm itu sendiri merupakan salah satu variasi keriting perm yang saat ini lagi sedang hits. Mengapa demikian ? Sebab model rambut yang satu ini memiliki bentuk ikal yang terkesan messy. Tidak hanya itu saja, gaya rambut ini juga berbeda dengan gelombang buatan curling iron.

Bahkan model rambut yang satu ini banyak digunakan oleh artis K-pop, maka tidak heran jika model rambut yang satu ini sangat populer dan banyak diminati oleh para wanita modern. Terlebih lagi seseorang yang menggunakan model rambut ini akan terlihat lebih fresh, keren dan elegan.

Rambut Lurus Poni Pendek

Rekomendasi model rambut panjang wanita lainnya yang bisa menjadi pilihan untuk anda adalah rambut lurus poni pendek. Sementara model rambut lurus poni pendek jenis ini tidak kalah kerennya dengan model yang lain. Model rambut yang satu ini sangat cocok bagi anda yang memiliki bentuk wajah yang oval.

Dengan menggunakan gaya rambut ini akan membuat wajah anda akan terlihat lebih lonjong. Meskipun gaya rambut ini cukup simpel dan sederhana, akan tetapi dapat membuat penggunanya terlihat memiliki penampilan yang lebih kuat serta elegan. Anda juga bisa menonjolkan riasan yang kuat agar penampilan anda tampak terlihat lebih keren.

Shaggy

Gaya rambut model shaggy tentunya sudak tidak asing lagi bagi anda, yang mana model rambut yang satu ini sudah populer sejak dahulu. Modelnya yang identik dengan layer panjang sehingga membuatnya terkesan lebih berat atau bervolume.

Bagi anda yang memiliki struktur muka chubby atau bulat sangat cocok menggunakan gaya rambut ini. Tidak hanya itu saja, anda juga bisa mengkombinasikannya dengan poni sedang sehingga dapat menampilkan wajah yang lebih menonjol.

Sleek Glam

Selain shaggy, terdapat juga model rambut panjang yang tidak kalah kerennya yaitu sleek glam. Meskipun gaya rambut lurus yang satu ini lebih casual kelihatannta, akan tetapi dengan memiliki rambut model Sleek Glam tentu dapat menarik perhatian orang yang memandangnya. Sebab gaya rambut ini memiliki head-turning hairstyle yang sangat kuat.

Bahkan siapun yang menggunakan gaya rambut ini tentu akan terlihat lebih elegan dan keren sekalipun dengan gaya penampilan yang simple. Bahkan model rambut ini juga tidak pernah gagal membuat wanita tampil lebih fresh. Terlebih lagi bentuknya yang sangat simpel dapat menonjolkan karakter muka yang anda miliki akan terlihat lebih muda dan bahkan tampak terlihat lebih fres.

Layer

Layer juga merupakan Rekomendasi model rambut panjang lainnya yang bisa anda pilih. Gaya rambut yang satu ini identik dengan tekstur sehingga membuat tampilannya lebih fresh. Hal ini disebabkan oleh karena efek tipis tebal yang dapat menarik perhatian dibandingkan hanya potongan biasa.

Oleh sebab itu gaya rambut ini tidak pernah gagal dan banyak peminatnya. Bagi anda yang memiliki rambut panjang bisa mencoba gaya rambut ini, terlebih lagi gaya rambut ini sangat cocok untuk semua fashion baik formal maupun santai.

 

 

Tinggalkan Balasan